Buku ini memberikan akses cepat karena dilengkapi petunjuk diagnostik tahap demi tahap, perspektif pribadi kedua penulis, tabel-tabel DSM IV-TR, dan bab Khusus dalam mengangani pasienperdiatrik dan geriatrik
Buku Ajar Psikiatri Edisi ke 3 ini, berisi materi ajaran dasar psikiatri, mengenai pelbagai sindroma gangguan emosinal-perilaku, senantiasa berusaha memasukkan secara garis besar pokok-pokok hasil penelitian dalam bidang Iptek kedokteran (Evidence based Medicine) berbagai perkembangan bidang ilmu terkait, yang aplikatif bagi kepentingan praktis-klinis seorang dokter psikiatri,
Setiap bab memandu anda secara ringkas melalui berbagai topik, mengintegrasikan pertimbangan klinis dengan ilmu dasar yang relevan, dan menghindari detail yang membingungkan.