Pada buku ini, tim editor menyajikan panduan dalam pendekatan gangguan keseimbangan asam-basa dan beberapa contoh kasus yang kiranya dapat meberikan gambaran bagiamana penerapan ilmu dasar ini di klinik melalui pendekatan berdasarkan konsep yang diajukan oleh Henderson-Hesselbalch dan pendekatan berdasarkan konsep yang dijaukan oleh Stewart. Meski hanya beberapa kasus kritis yang dihadirkan, di…
Buku ajar ini telah direvisi secara menyeluruh sehingga dapat mengaitkan ilmu biokimia dasar dengan praktik kedokteran sehari-hari. Pembaca akan mempelajari konsep ilmu dasar yang diilustrasikan dalam kasus klinis yang kemungkinan akan ditemui pada pasien dalam pelatihan keterampilan klinis. Selain itu juga dipelajari kegunaan uji laboratorium untuk menentukan diagnosis dan memantau kondisi …