Sejak abad 19, para sosiolog sangat tertarik mengkaji semua aspek yang berkaitan dengan fungsi dan eksistensi media massa. Berbagai penelitian dilakukan terutama di Amerika Serikat. Hasilnya cukup mencengangkan: Sosiologi Komunikasi Massa berkembang menjadi disiplin ilmu tersendiri. Sosiologi komunikas massa berupaya memetakan hubungan timbal balik antara media massa dan masyarakat; mampukah me…
Bayangkan jika kita hidup tanpa komunikasi, pasti kita kan merasa kesulitan jika menyampaikan dan memberi informasi kepada oirang lain, tanpa komunikasi sejarah peradaban manusia tidak akan maju karena tidak ada hubungan yang memungkinkan informasi/pesan dapat di bagi kepada orang lain yang membuat informasi/wawasan/pesan dapat tersampaikan, sejak manusia hadir dalam kehidupan sejak itu pula te…
Dalam kehidupan sehari-hari komunikasi sosial budaya adalah merupakan jenis komunikasi yang sangat dominan, frekuensi terjadinya sangat tinggi. Mengapa? Karena peluang berinteraksi dengan orang yang berasal dari latar belakang sosial dan budaya yang saling berbeda memang sangat besar. Masyarakat Indonesia dikenal sangat heterogen dalam berbagai aspek, seperti adanya keberagaman suku bangsa, aga…
Ilmu komunikasi adal;ah bagian dari ilmu sosial sasaran ilmu komunikasi adalah pernyataan dan teknik penyampaian manusia, manusia tidak dapat menghindarkan diri dari komunikasi oleh sebab itu selalu terjadi interaksi antara sesama dengan demikian komunikasi merupakan konsep transaksional saling memberi, dan saling menerima komunikasi melibatkan sumber, pengirim pesan, pesan, saluran/media, pene…
Buku ini menjadi penting kiranya untuk masyarakat komunikatif saat ini. Karena ada beberapa pendekatan yang dipilih manusia untuk memahami, mengolah, dan menghayati dunia beserta isinya. Pendekatan-pendekatan tersebut adalah filsafat, ilmu pengetahuan, seni dan agama. Filsafat adalah usaha untuk memahami atau mengerti dunia dalam hal makna dan nilai-nilainya. Bidang filsafat sangat luas dan men…
Sejak era Reformasi yang menuntut terciptanya demokratisasi di bidang media, dunia penyiaran Indonesia seperti menemukan momentumnya. Setelah melewati proses panjang dan melelahkan, penetapan UU No. 32/2002 tentang penyiaran merupakan momentum yang signifikan bagi bergesernya konfigurasi sistem penyiaran di Indonesia, dari model otoritarian ke model berikutnya. Oleh karena itu, buku ini menawar…
Buku Komunikasi dan Perilaku Manusia Edisi Kelima ini menawarkan kepada mahasiswa pengenalan yang luas untuk studi komunikasi. Ekspansif namun terpadu, padat namun nyaman dibaca, buku teks ini menganggap bahwa studi komunikasi dalam kehidupan manusia adalah sebuah fenomena kompleks dengan pengaruh yang sangat penting dan luas jangkauannya.
Buku ini menyajikan gambaran secra komprehensif mengenai tradisi semiotika da penggunaanyadalam ranah riset,dengan mengedepankan analisis terhadap film hollywood dan film produksi tanah air,buku ini juga meyampaikan tentang pentingnya memahamikonsep simbol yang bertebaran dalam film-fil tersebut.
Banyak hal penting disajikan dalam buku referensi untuk bidang studi Ilmu Kornunikasi bertajuk Komunikasi CSR Politik ini, terutama yang berkaitan dengan isu kewajiban partai politik, politisi, warga negara, dan konstituen atau rakyat. Kajian mengenai Corporate Social Responsibility (CSR) menjadi topik utama, kaitannya dengan isu dan fenomena politik. Sebagaimana halnya dalam organisasi perusa…
Semiotika (kadang juga disebut semiologi) adalah disiplin ilmu yang mempelajari tanda (sign). Dalam kehidupan sehari-hari tanda hadir dalam bentuk yang beraneka ragam; bisa berwujud simbol, lambang, kode, ikon, isyarat, sinyal, dsb. Bahkan segala aspek kehidupan ini penuh dengan tanda, seperti diakui oleh penulis buk ini, Alex Sobur, bahwa memang tanda itu ada di mana-mana. Charles Sanders Peir…