Dakwah dan kondisi politik di Indonesia; kumpulan artikel yang diterbitkan sebelumnya.
Era keterbukaan memang tidak selalu membawa kepada kebaikan. Ibarat pisau bermata dua, ia membawa dampak ganda. Di satu sisi, keterbukaan dapat mencerdaskan masyarakat mencerdaskan masyarakat dengan alternatif pemikiran yang membawa kepad a kemaslahatan. Di sisi lain dapat membawa manusia ke keterpurukan.
Buku ini memuat rekaman ceramah-ceramah itu dengan berbagai tema yang diangkat. Ceramah dengan gaya tutur dan tema yang bersahaja namun sangat kuat dengan sentuhan ruhani ini perlu dihayati oleh siapa saja yang concern dengan urusan agamanya dan persoalan masyarakat di sekitarnya.
Dakwah Islam, bukan hanya sebatas menyeru manusia kepada Allah Subhanahu wa ta'ala. Banyak hal yang tercakup di dalamnya, termasuk bagaimana cara menghadapi tantangan dan konspirasi para musuh Islam. Buku ini, memberikan gambaran tentang metode dakwah yang telah digariskan dan diterapkan Rasulullah Shallallahu alaihi wasallam. Banyak fakta dari sejarah perjalanan hidup beliau yang secara langs…
Buku ini memberikan kontribusi keilmuan dengan mempertajam metodologi dan pendekatan agar para penyampai agama (dai atau muballigh) nantinya diharpakan mampu melihat relaitas umat secara tajam dan santun berdasarkan "kacamata panadang dan pisau analisis" yang dibangun sebelumnya.
Buku ini mengajak anda untuk bereksplorasi memasuki dunia islam yang lebih luas, luwes dan mencerahkan melalui berbagai sudut pandang.
Pada masa awal Islam, banyak kabilah di Semenanjung Arabia yang dengan lantang menyatakan masuk Islam. Akan tetapi, hal itu sebenarnya lebih disebabkan oleh despotiknya Negara Madinah yang dikuasai Klan Quraisy, Ketimbang karena faktor Islam sebagai “Agama” yang dibawa oleh Muhammad.