Buku Teks
Partai Islam di Pentas Nasional: Kisah dan Analisis Perkembangan Politik Indonesia 1945 - 1965
Buku ini mengisahkan dan menganalisis perkembangan politik di Indonesia dari periode 1945 hingga 1965, terutama posisi partai Islam dalam lintasan sejarah. Ia mendeskripsikan bagaimana suasana Pemilu 1955 yang melibatkan begitu banyak partai sehingga memberikan gambaran mirip dengan euphoria empat puluh delapan partai yang bertarung dalam Pemilu 7 Juni 1999, dengan partai Islam terbanyak jumlahnya, 89 persen dari semua.
Tidak tersedia versi lain