Buku ini merupakan edisi ke 2,bahasannya lebih mengtamakan metodologi penelitian kuantitatifdi bidang psikologi,pendidikan dan ilmu-ilmu sosial lainnya,
Daftar Isi: penelitian sebagai kegiatan ilmiah,metode-meode ilmiah,langkah-langkah pokok dalam penelitian,penjelasan ilmiah dan teori,hipotesis dan signifikansi,variabel dan operasionalisasinya,populasi dan pengambilan sampel,instrumen pengumpulan data,eksperimentasi,studi validasi dan efektivitas modul,riset konstruksi skala dan tes,pengolahan data,penulisan laporan,etika penelitian.