Buku Teks
Pendidikan Tanpa Kekerasan: Tipologi, Kondisi, Kasus dan Konsep
Materi buku ini merupakan pengembangan dari hasil penelitian mengenai kasus-kasus kekerasan dalam pendidikan di Indonesia. Dari kasus-kasus yang ada, penulis kemudian menyusun tipologi kasus dan kondisi kekerasan dalam dunia pendidikan; menerangkan konsepsi 'pendidikan tanpa kekerasan'/'pendidikan damai', dan menyajikan beberapa contoh mdel pembelajaran atas konsep tersebut. Di samping itu, penulisan juga melengkapi penjelasan tentang pendidikan damai tersebut dari prepektif pendidikan islam.
Tidak tersedia versi lain